Daily Archives: April 16, 2010

There They Are.

Jane Austen pernah bilang dalam salah satu bukunya,

Friendship is certainly the finest balm for the pangs of disappointed love

Cuman, saya menemukan bahwa kata “Love” di kalimatnya bisa digantikan sama banyak kata2 lain. Passion. Appreciation. Respect. Relationship. Worship. Sacrifice. Life. Saya sih bilang, untuk setiap momen hidup, kita butuh temen. Yang pada akhirnya , teman adalah seseorang yang tidak sempurna yang mengingatkan dengan sempurna.

Terimakasih, Nicolaus. Untuk email sederhana yang sangat bermakna. Buat saya.